Amalan dan Bacaan Doa Lailatul Qadar: Arab-Latin dan Arti Terjemahan Bahasa Indonesianya

- 11 April 2023, 14:06 WIB
Amalan dan Bacaan Doa Lailatul Qadar: Arab-Latin dan Arti Terjemahan Bahasa Indonesianya
Amalan dan Bacaan Doa Lailatul Qadar: Arab-Latin dan Arti Terjemahan Bahasa Indonesianya /images by unsplash/

Baca Juga: NONTON Film My Sassy Girl versi Indonesia di Mana? Film yang Dibintangi Jefri Nichol dan Tiara Andini

1. Mengerjakan sholat Qiyamul Lail

"Barang siapa yang menghidupkan Lailatul Qadar penuh iman dan muhasabah, dosanya yang telah lalu akan diampuni." (HR. Ahmad)

2. Bersholawat kepada Rasulullah SAW

Dengan bersholawat kepada Rasulullah SAW kita mengharapkan syafaat. ADapun perintah untuk bersholawat terletak pada surat AL Ahzab ayat 56.

3. Membaca Al-Qur'an

Membaca Al-Qur'an pada bulan Ramdhan akan dilipatgandakan pahalanya oleh Allah. Bahkan pada 10 malam terakhir Ramadhan kita dianjurkan untuk memperbanyak bacaan Al- Qur'an.

Baca Juga: Tayang di Bioskop! Ini Link Nonton dan Sinopsis Film 'Pelet Tali Pocong', Film Horor Terbaru Bulan April 2023

4. Memperbanyak Dzikir dan Istighfar

Perbanyak dzikir dan istighfar pada bulan Ramadhan. Orang yang banyak berdzikir masuk ke golongan orangv yang bertakwa dan mulia di sisi Allah SWT.

Halaman:

Editor: Ayu Eviana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah