Cek di Sini Daftar Posisi yang Kuotanya Sudah Penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022

- 18 April 2022, 17:49 WIB
ILUSTRASI - Daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022.*
ILUSTRASI - Daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022.* ///Unsplash.com/Campaign Creators/

PORTAL MOJOKERTO - Simak daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022.

Informasi mengenai daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022 perlu diketahui agar Anda dapat memilih alternatif lain dalam melamar posisi di perusahaan BUMN.

Jika Anda melamar di salah satu dari daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022, sudah dipastikan lamaran Anda akan gagal.

Baca Juga: LENGKAP ! Ini Daftar Perusahaan dan Bidang Pekerjaan Yang Dibuka Dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022

Baca Juga: Ini Daftar Bidang Pekerjaan Yang Dibutuhkan Dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022

Data mengenai daftar posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022 diperoleh dari laman resmi rekrutmenbersama.fhcibumn.id, per Senin 18 April 2022.

Berikut adalah posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022:

Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Dibuka, Ini Daftar Perusahaan yang Membuka Lowongan Kerja

1. Pengendalian Keuangan-PT Industri Kereta Api (Persero)

2. Manajemen Risiko-PT Industri Kereta Api (Persero)

3. Humas/Public Relation-PT Industri Kereta Api (Persero)

4. Pemasaran-PT Industri Kereta Api (Persero)

5. Hubungan Industrial-PT Industri Kereta Api (Persero)

6. IT Technology-Perum Perhutani

7. IT Operations-Perum Perhutani

8. Data Analist-Perum Perhutani

9. Staff Komunikasi Perusahaan-Perum Perhutani

10. Staff Komunikasi Perusahaan-Perum Perhutani 

Baca Juga: Ini Daftar Perusahaan yang Buka Lowongan Kerja Semua Jurusan pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022

Baca Juga: Ikuti Lima Langkah Ini, Untuk Registrasi Online Rekruitmen Bersama BUMN 2022

11. Staff Pengujian, QC dan QA-Perum Perhutani

12. Asessor/Staf SDM-Perum Perhutani

13. Staff Perpajakan-Perum Perhutani

14. Staff Akuntansi-Perum Perhutani

15. Staff Komersial-Perum Perhutani

16. Analis Digital Junior-PT Pos Indonesia (Persero)

17. Junior Analyst-PT Pos Indonesia (Persero)

18. Financial Analyst-PT Danareksa (Persero)

19. Staff Pengembangan SDM-Perum PPD

20. Staff Teknik Sipil-Perum Jasa Tirta I

Baca Juga: Persiapan Seleksi Bakat Skolastik LPDP, Kenali Jenis Soal Yang Akan Diujikan Agar Lolos Ke Tahap Selanjutnya

21. Staff Akuntansi/Manajemen Keuangan-Perum Jasa Tirta I

22. Staff Psikolog-Perum Jasa Tirta I

23. Staff Humas-Perum Jasa Tirta I

24. Asisten Personalia dan Umum-PT Perkebunan Nusantara III (Persero) - PT Perkebunan Nusantara II

25. Asisten Teknologi Informasi-PT Perkebunan Nusantara III (Persero) - PT Perkebunan Nusantara II

26. Staff Corporate Communication-PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)

27. Staff Human Capital-PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)

28. Staff General Affairs-PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)

29. Supervisor Human Capital and General Affairs-PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) - PT Putra Wijayakusuma Sakti

30. Staff Health and Safety Environment-PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) - PT Putra Wijayakusuma Sakti

Baca Juga: Daftar Lowongan Kerja Semua Jurusan pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022, Cek Syaratnya di Sini

31. Staff-Perum Jasa Tirta II

32. General Affairs and Support-PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk

33. Account Executive-Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara

34. Penguatan Kurikulum-Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara

35. Administrasi dan Keuangan-Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara

36. Video Editor dan Pengelola Sosmed-Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara

37. Pelaksana HSE-PT Biofarma (Persero) - PT Indofarma Tbk

38. Pelaksana Operasional Jasa 2-PT Biofarma (Persero) - PT Kimia Farma Tbk

39. Staff Produksi-PT Biofarma (Persero) - PT Kimia Farma Sungwun Pharmacopia

40. Business Development Officer-PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) - PT Angkasa Pura I

Baca Juga: Link Pendaftaran STIN, Sekolah Kedinasan 2022 untuk Calon Agen Intelijen Lulus Jadi PNS

41. Corporate Planning, Research, and Statistics Officer-PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) - PT Angkasa Pura I

42. Customer Service and Sales Staff-PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) - PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko

43. Human Capital Development, Talent and Culture Staff-PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) - PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko

44. Marketing Communication Staff-PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) - PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko

45. Staff SDM dan Umum-PT Danareksa (Persero) - PT Nindya Karya (Persero)

46. Staff Pajak-PT Danareksa (Persero) - PT Nindya Karya (Persero)

47. Staff-PT Bank Mandiri (Persero) Tbk - Mandiri Tunas Finance

48. Staff-PT Bank Mandiri (Persero) Tbk - Bank Mandiri Taspen

49. Staff SDM-PT Taspen (Persero) - PT Taspen Properti Indonesia

50. Junior Officer Office Administration-PT Pertamina (Persero) - PT Pertamina Gas

Baca Juga: Syarat dan Cara Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022 STIN, Kuliah Gratis Jadi Agen Intelijen

51. Junior Analyst Environment Project-PT Pertamina (Persero) - PT Pertamina Gas

52. Junior Officer Gas-PT Pertamina (Persero) - PT Pertamina Gas

53. Staff Accounting-PT Pertamina (Persero) - PT Permata Graha Nusantara

Baca Juga: Syarat dan Cara Membuat SKCK untuk Mendaftar Rekrutmen Bersama BUMN 2022, Bisa Lewat Online

Secara periodik, Anda tentu dianjurkan untuk mengecek kuota pada posisi yang Anda ingin lamar agar dapat mendaftar di perusahaan BUMN yang diinginkan.

Informasi posisi yang kuotanya sudah penuh pada Rekrutmen Bersama BUMN 2022 di atas dapat berubah sewaktu-waktu. Pelamar akan semakin bertambah di setiap harinya.

Pendaftaran dan informasi lebih lanjut tentang Rekrutmen Bersama BUMN 2022 dapat Anda akses pada laman https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id.

*** 

 

 

Editor: Rezky Putri Harisanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah