Cek Kuota Pendaftaran Lowongan Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Yang Masih Tersedia , Ikuti Langkah Berikut

- 19 April 2022, 17:12 WIB
Cek kuota pendaftaran bumn yang masih tersedia
Cek kuota pendaftaran bumn yang masih tersedia /Pexels/Mentatdgt

6. Dokumen SKCK dari Kepolisian.

7. Sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja apabila ada.

8. Rekomendasi Komunitas (berprestasi di Bidang Olahraga/Seni/Digital Creator/Start Up) apabila ada.

Baca Juga: Link Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022, Ada 2.700 Lowongan Kerja Begini Cara Daftarnya

Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Dibuka, Simak Jadwal, Syarat, dan Cara Pendaftaran di Sini

Sebelum melakukan pendaftaran pelamar harus mengetahui ketentuan umum yang sebagai berikut

1.Setiap pelamar hanya diperbolehkan mendaftar maksimal 3 posisi di BUMN berbeda.

2.Seluruh tahapan rekrutmen tidak dipungut biaya apapun. Apabila ada pihak yang meminta biaya/ menjanjikan sesuatu/ menawarkan bantuan atas proses rekrutmen dapat melapor ke Forum Human Capital Indonesia (FHCI).

3.Pendaftaran hanya dapat dilakukan secara online melalui https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id. FHCI tidak menerima lamaran melalui media pengiriman lainnya.

4.Seluruh kegiatan seleksi online dan pengumuman tiap tahapan seleksi diumumkan melalui https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id

Halaman:

Editor: Eny Wahyu Lestari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah