Serba - Serbi Teknis Pelaksanaan Tes TKD dan Tes Core Values BUMN, dari Jumlah Soal Hingga Waktu Pengerjaan

- 17 Mei 2022, 08:26 WIB
10 Hal Penting yang Wajib Diketahui Saat Mengikuti Trial Tes TKD dan Core Values BUMN 2022
10 Hal Penting yang Wajib Diketahui Saat Mengikuti Trial Tes TKD dan Core Values BUMN 2022 /BUMN

5.Bagaimana jika saya mengakses aplikasi Online Test sebelum waktunya?

Muncul pesan yang mengharuskan peserta menunggu sampai dengan waktu yang telah ditentukan.

Peserta dapat menunggu di halaman ini, jika sudah sampai waktunya maka aplikasi secara otomatis akan mengarahkan peserta ke halaman login.

6.Bagaimana jika saya terlambat dalam mengerjakan Online Test? Sebagai contoh seharusnya mulai jam 08.00 WIB, tapi saya login jam 09.30 WIB?

Pesan di atas akan muncul jika peserta terlambat mengakses halaman Online Test dari jadwal yang telah ditentukan. Peserta diharapkan mengerjakan Online Test sesuai jadwal yang telah ditetapkan.

Risiko yang disebabkan karena kelalaian peserta terlambat mengakses Online Test sesuai jadwal yang ditetapkan menjadi tanggung jawab peserta.

Baca Juga: 2 LINK LIVE STREAMING Nonton Laos vs Thailand SEA Games 2021 di RCTI dan iNews Jam 19.00, Klik di Sini

Baca Juga: Hal-hal yang Wajib Diperhatikan Agar Lancar dan Lolos Seleksi TKD dan Core Values BUMN 2022

7.Bagaimana jika tidak cukup waktu dalam mengerjakan Online Test?

Aplikasi akan otomatis menutup jika waktu sudah habis, jawaban yang berhasil terjawab akan tersimpan di database aplikasi Online Test.

Halaman:

Editor: Eny Wahyu Lestari

Sumber: FHCI BUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah