Simak Proses Seleksi Beasiswa LPDP 2022, Akan Melalui Seleksi Administrasi Hingga Substansi Agar Bisa Lolos

- 8 Juni 2022, 09:30 WIB
Sudah Dibuka! Simak Tata Cara Pendaftaran, Jadwal, Seleksi dan Ketentuan Beasiswa LPDP 2022.
Sudah Dibuka! Simak Tata Cara Pendaftaran, Jadwal, Seleksi dan Ketentuan Beasiswa LPDP 2022. /unplash.com

PORTAL MOJOKERTO - Simak dalam artikel berikut mengenai proses seleksi Beasiswa LPDP 2022 hingga pelamar mendapatkan beasiswa.

Dengan mengetahui apa saja proses seleksi Beasiswa LPDP 2022 para pemburu beasiswa dapat menjadikan bahan referensi untuk strategi agar lolos.

Oleh karena itu, pelamar wajib tahu bahwa ada tiga proses seleksi Beasiswa LPDP 2022 yang harus melalui seleksi administrasi hingga substansi agar bisa lolos.

Baca Juga: Pengumuman Hasil Tes TKD dan Core Values Rekrutmen BUMN 2022 Akan Diumumkan Besok, Ini Tahapan Selanjutnya

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran Beasiwa LPDP 2022 Gelombang II, Wajib Catat Tanggal Penting Berikut !

Beasiswa LPDP 2022 merupakan bantuan pendidikan untuk melanjutkan ke jenjang magister atau doctoral bagi putra-putri terbaik Indonesia.

Ada tiga jenis beasiswa yang ditawarkan pada Gelombang I yaitu beasiswa afirmasi, beasiswa regular, dan beasiswa targeted. 

Beasiswa LPDP ini banyak diminati karena bantuan yang diberikan mencakup semua biaya pendidikan dan biaya pendukung.

Baca Juga: Apa Saja Proses Seleksi Beasiswa LPDP 2022 Hingga Lolos ? Ada Seleksi Administrasi Hingga Substansi

Halaman:

Editor: Eny Wahyu Lestari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah