Tata Cara Sholat Idul Adha, Simak Juga Bacaan Niat Lengkap dengan Terjemahan Indonesia

- 21 Juni 2022, 12:18 WIB
Tata cara sholat Idul Adha beserta bacaan niat sholat Idul Adha lengkap dengan terjemahan Indonesia.
Tata cara sholat Idul Adha beserta bacaan niat sholat Idul Adha lengkap dengan terjemahan Indonesia. /Pexels/kedar-bhave/

"Subhanallah, walhamdulillah, walaa ilaaha illallah wallahu akbar."

Artinya: "Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada tuhan selain Allah, Allah maha besar."

6. Membaca surah Al-Fatihah;

7. Membaca salah satu surah atau ayat dalam Al-Qur'an, dianjurkan untuk membaca surah al-A'lâ;

8. Rukuk sambil membaca tasbih: Subhaana rabbiyal 'adzimi (3x);

9. Bangun dari rukuk (iktidal);

Baca Juga: Niat Sholat Idul Fitri Lengkap dengan Tata Caranya, Bisa Dilakukan Berjamaah maupun Sendiri

10. Sujud pertama;

11. Duduk di antara dua sujud;

12. Sujud kedua;

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah