Nilai Aman Lolos Tes SKD STAN, Lihat Juga Sistem Penilaian Seleksi Masuk Sekolah Kedinasan 2022

- 3 Juli 2022, 18:26 WIB
Nilai aman lolos tes SKD STAN 2022 beserta sistem penilaian yang perlu dicermati peserta sekolah kedinasan 2022.
Nilai aman lolos tes SKD STAN 2022 beserta sistem penilaian yang perlu dicermati peserta sekolah kedinasan 2022. //PKN STAN/

Pada tahun 2021, PKN STAN menerapkan kebijakan sistem penilaian tiga kali formasi (3 x formasi) bagi skor tertinggi untuk melaju ke tahap selanjutnya.

Adapun nilai ambang batas atau passing grade ujian SKD sekolah kedinasan 2022 adalah: adalah:

- Tes Karakteristik Pribadi (TKP): 156

- Tes Intelegensia Umum (TIU): 80

- Tes Wawasan Kebangsaan (TWK): 65

Baca Juga: Ini Skor Tertinggi Ujian SKD Sekolah Kedinasan 2022 yang Bisa Diraih, Cek Juga Passing Grade Tiap Soal

Mengingat STAN merupakan sekolah kedinasan 2022 yang memiliki jumlah pendaftar terbanyak, tentu persaingannya akan lebih ketat dibandingkan instansi lainnya. 

Persaingan untuk memperebutkan kursi STAN akan sangat ketat mengingat jumlah pendaftar yang melebihi kuota formasi.

Meraih skor tertinggi merupakan keharusan, namun dengan mengetahui nilai aman SKD STAN 2022 dapat memberikan gambaran bagi peserta apakah dapat lolos ke tahap selanjutnya atau tidak. 

 

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah