GRUP Neraka! Drawing Fase Grup Liga Champions 2022-2023, Barcelona, Bayern Munich dan Inter Se-Grup

- 26 Agustus 2022, 02:04 WIB
Drawing Fase Grup Liga Champions 2022-2023, kini tim Barcelona, Bayern Munich dan Inter bertemu dalamsatu grup yang sama dan menjadi grup neraka
Drawing Fase Grup Liga Champions 2022-2023, kini tim Barcelona, Bayern Munich dan Inter bertemu dalamsatu grup yang sama dan menjadi grup neraka /Ilustrasi /REUTERS/DENIS BALIBOUSE//REUTERS/DENIS BALIBOUSE/

PORTAL MOJOKERTO - Pada drawing undian fase grup Liga Champions 2022/2023 yang digelar di Istanbul pada Kamis 25 Agustus 2022 mulai pukul 23.00 WIB menghasilkan pembagian grup yang sangat menarik, yakni ada grup neraka.

Dimana Barcelona, Bayern Munich, dan Inter Milan menjadi tim yang tergabung di dalamnya.

Baca Juga: Hasil Undian Babak Penyisihan Liga Champions 2022-2023, Ada 32 Tim Peserta yang Siap Rebut Kemenangan!

Selain itu, hasil undian Liga Champions untuk babak penyisihan grup kali ini menempatkan sang juara bertahan Real Madrid di Grup F bersama RB Leipzig, Shakhtar Donetsk, dan Celtic.

Pengambilan bola undian dilakukan oleh eks kapten Manchester City, Yaya Toure dan mantan gelandang Bayern Munich, Hamit Altintop.

Gelaran laga bergengsi ini dilaksanakan pada bulan September hingga November 2022 mendatang.

Baca Juga: Liga Champions: Juara Bertahan Real Madrid Bakal Bertemu RB Leipzig, Shakhtar Donetsk, dan Celtic

Hasil drawing menghasilkan tim Ajax Amsterdam, Liverpool, Napoli, dan Rangers FC menempati grup A.

Grup B diisi Porto, Atletico Madrid, Bayer Leverkusen, dan Club Brugge.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x