Maskot Piala Dunia 2022 Qatar Bernama La'eeb, Ini Penjelasan Pencipta...

- 22 November 2022, 23:47 WIB
Maskot Piala Dunia 2022 Qatar Bernama La'eeb, Ini Penjelasan Pencipta...
Maskot Piala Dunia 2022 Qatar Bernama La'eeb, Ini Penjelasan Pencipta... /FIFA

PORTAL MOJOKERTO - Maskot Piala Dunia 2022 saat pelaksanaan opening ceremony Piala Dunia 2022 di Qatar menjadi perhatian tersendiri bagi penggemar ajang bergengsi ini.

Dimana jutaan pasang tertuju pada maskot Piala Dunia 2022 ketika gelaran Piala Dunia resmi bergulir hari Minggu, 20 November 2022 kemarin. 

Baca Juga: Nekat Merantau ke Jakarta, Gadis 19 Tahun Ini Sukses Jadi Konten Kreator dan Renovasi Rumah Orang Tuanya

Pencipta maskot Zestful dan FIFA menjelaskan, La'eeb adalah benda yang tidak bisa dijelaskan dengan kata-kata, sehingga semua orang bisa menginterpretasikan sesuai dengan kemauan mereka

"Dia (La'eeb) berasal dari tempat yang tak terlukiskan. Kami mendorong semua orang untuk membayangkan seperti apa bentuknya,” kata Khalid Ali Al Mawlawi sebagai Deputy Director General, Marketing, Communications and Tournament Experience, Supreme Committee for Delivery & Legacy dari FIFA.

Baca Juga: Viral! Lagu Mangku Purel Trending di YouTube hingga TikTok, Ini Lirik dan Terjemahannya

Maskot Piala Dunia 2022 bernama La’eeb terinspirasi dari Keffiyeh yang merupakan gambaran figur makhluk putih berjubah dengan hiasan penutup rambut tradisional yang dipakai pria Arab.

La'eeb sendiri sudah resmi diluncurkan oleh FIFA pada tanggal 1 April 2022 di Qatar.

Dimana konsep maskot La'eeb berbeda dengan konsep maskot sebelumnya yang lebih banyak mengusung tema hewan, namun khusus Qatar FIFA mengambil tema berbeda.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x