Hanya 10 Menit! Resep Sup Krim Ayam Jagung, Cocok Untuk Menu Sahur Praktis dan Enak

- 7 April 2022, 02:30 WIB
Resep sup krim ayam jagung ala Chef Devina Hermawan.*
Resep sup krim ayam jagung ala Chef Devina Hermawan.* /tangkapan layar youtube.com/Devina Hermawan

PORTAL MOJOKERTO - Resep Sup Krim Ayam Jagung di bawah ini bisa jadi cocok untuk menu sahur Anda di rumah karena selain rasanya yang enak, juga cara membuatnya yang praktis, hanya 10 menit!

Resep Sup Krim Ayam Jagung ini terdiri bahan-bahan yang mudah ditemui di rumah. 

Baca Juga: Menu Sahur Praktis Ramadhan 2022, Resep Bihun Goreng ala Restoran Enak Bisa Dicoba di Rumah

Tekstur krim yang kental, dipadu dengan ayam dan jagung, membuat sup ini menjadi semakin lebih lezat dan membuat ketagihan.

Anda bisa langsung mencoba membuat Sup Krim Ayam Jagung ini untuk sahur nanti, berikut resepnya.

Baca Juga: Menyajikan Menu Favorit Banyak Orang Di Meja Makan, Simak Resep Ayam Goreng Mentega Yang Dijamin Bikin Lahap

Resep Sup Krim Ayam Jagung (untuk 5-6 porsi)

Bahan marinasi:
250 gr dada ayam filet
2 siung bawang putih
½ sdt mixed herbs, opsional
1 sdt mustard, opsional
1 sdt garam
½ sdm gula
1 sdt kaldu bubuk
¼ sdt merica
Jeruk nipis

Baca Juga: Punya Telur di Dapur? Coba Resep Fu Yung Hai Berikut, Menu Lezat Favorit Seisi Rumah

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: YouTube Chef Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah