Syarat Fisik Sekolah Kedinasan 2022, Tinggi Badan Minimal hingga Ketajaman Mata

- 19 April 2022, 18:44 WIB
ILUSTRASI - Syarat fisik yang harus dipenuhi oleh calon pendaftar agar lulus seleksi sekolah kedinasan 2022.
ILUSTRASI - Syarat fisik yang harus dipenuhi oleh calon pendaftar agar lulus seleksi sekolah kedinasan 2022. /Laman Kemenkumham

- Bebas narkoba

Sekolah Tinggi Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (STMKG)

- Sehat jasmani dan rohani, bebas narkoba yang dibuktikan dengan tes kesehatan

- Tidak buta warna

- Dapat berkacamata dengan lensa spheris maksimal minus 4 D dan lensa silindris maksimal minus 2 D

- Bersedia untuk melakukan pengobatan laser-assisted in situ keratomileusis (LASIK) dengan biaya sendiri apabila diterima/lulus seleksi

- Bagi laki-laki tinggi badan minimal 160 cm dan 155 cm untuk wanita, dengan berat badan seimbang.

Baca Juga: Info Sekolah Kedinasan 2022: Jurusan dan Jadwal Seleksi Calon Praja IPDN Tahun Ini

 

Poltekip dan Poltekim

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x