Cara Daftar Upacara 17 Agustus 2022 di Istana Negara, Simak Persyaratan yang Harus Dipenuhi

- 11 Agustus 2022, 20:44 WIB
Cara Daftar Upacara 17 Agustus 2022 di Istana Negara, Simak Persyaratan yang Harus Dipenuhi
Cara Daftar Upacara 17 Agustus 2022 di Istana Negara, Simak Persyaratan yang Harus Dipenuhi /@sekretariat.kabinet/

PORTAL MOJOKERTO - Gelaran Upacara 17 Agustus menjadi momen yang sangat dinanti-nantikan dan memiliki daya tarik tersendiri. Selain itu, upacara di Istana Negara juga membawa nuansa yang lebih khitmad.

Upacara HUT RI ke-77 ini akan dihadiri para petinggi negara dan dilaksanakan oleh orang-orang terpilih.

Baca Juga: Ini 17 Ide Lomba HUT Kemerdekaan RI Ke-77 untuk Anak-anak PAUD, TK, atau SD, Pasti Unik dan Meriah

Baca Juga: Arkhan Kaka Pemain Timnas U-16 Asal Blitar Tuai Pujian, Simak Profil dan Biodata Lengkapnya

Nah buat yang ingin menyaksikan Upacara 17 Agustus di Istana Negara secara langsung jangan khawatir karena pemerintah telah menyiapkan kuota untuk masyarakat umum.

Simak tata cara dan persyaratan untuk mendaftar Upacara HUT RI ke-77 pada tanggal 17 Agustus 2022 di Istana Negara yang dibahas lengkap dalam artikel berikut ini.

Baca Juga: Potret AKP Rita Yuliana, Sosok Polwan Cantik yang Diduga Punya Hubungan Spesial dengan Irjen Ferdy Sambo

Bagi masyarakat yang ingin berpartisipasi di upacara detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI dan upacara penurunan Bendera Sang Merah Putih, Sekretariat Presiden telah resmi membuka pendaftarannya.

Melalui akun resmi Instagram Sekretariat Kabinet RI, @sekretariat.kabinet telah menyampaikan informasi pendaftaran undangan upacara HUT ke-77 RI.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x