Maulid Nabi Muhammad 1444 Hijriah, Presiden Jokowi: Segala ikhtiar kita tempuh untuk bangkit

- 8 Oktober 2022, 16:02 WIB
Ucapkan Selamat Maulid Nabi, Presiden Jokowi sampaikan pesan terkait pandemi.*
Ucapkan Selamat Maulid Nabi, Presiden Jokowi sampaikan pesan terkait pandemi.* /Twitter @jokowi

PORTAL MOJOKERTO - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan ucapan Maulid Nabi Muhammad SAW, 12 Rabiul Awal 1444 H melalui unggahan Instagram.

Di momen Maulid Nabi Muhammad tahun 2022 ini Presiden Jokowi juga menyampaikan pesan terkait dengan pandemi yang tengah dialami Indonesia. 

Dalam unggahan tersebut, Presiden Jokowi memposting ilustrasi kartun bertema Maulid Nabi Muhammad.

Baca Juga: Peringatan HUT TNI Ke-77, Netizen Gagal Fokus Cari Kucing Oren dalam Unggahan Presiden Jokowi

Baca Juga: Armada Tempur Berbaris di Istana, Presiden Jokowi Pimpin Upacara HUT Ke-77 TNI

"Pandemi belum benar-benar berakhir dan aneka krisis mengancam kehidupan umat manusia," ucapnya.

"Segala ikhtiar kita tempuh untuk bangkit, seraya mengambil hikmah dari setiap kejadian dan memanjatkan doa kepada Allah SWT agar memberikan pertolongan," sambungnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Joko Widodo (@jokowi)

 Baca Juga: Update Tragedi Kanjuruhan: TGIPF Akan Laporkan Hasil Kerja ke Presiden Jokowi Dalam 3 Minggu

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x